Skripsi Fiksi Untuk Gengsi

Kurangnya kepustakaan dan penguasaan bahasa asing menimbulkan skripsi jiplakan. Perguruan tinggi seharusnya dilengkapi dengan laboratorium dan kepustakaan yang mutakhir dari seluruh penjuru dunia.

Sabtu, 5 April 1986

PENGALAMAN pertama saya membuat skripsi adalah ketika ujian akhir sarjana pertanian. Guru besar saya pada tahun 1957 itu, Prof. Dr. Ir. Jan van Schuylenborgh, meminta saya menulis suatu telaah pustaka mengenai masalah pengikatan nitrogen oleh berbagai jasad renik di tanah-tanah tropis. Dia tidak mengatakan apa yang harus diperbuat dan bagaimana bentuk skripsi itu. Tetapi dari berbagai diskusi dengannya saya tahu bahwa tugas itu ...

Berita Lainnya