Buku prof. k.h. ibrahim hosen: dan sejarah peradilan agama

Sabtu, 29 Desember 1990

Dalam tulisan "Mujtahid dari Ciputat" (TEMPO, 1 Desember 1990, Buku) menyebutkan, Ibrahim Hosen adalah ulama Indonesia yang pertama kali membolehkan wanita menjadi hakim Pengadilan Agama. Maka, sebagai orang yang pernah di lingkungan peradilan agama, saya ingin menyampaikan catatan sebagai berikut. Pengangkatan wanita sebagai hakim anggota Pengadilan Agama telah dimulai sejak 1956. Itu semasa K.H. Moehd. Djoenaidi -- ayah Mahbud...

Berita Lainnya