Pembenahan Tata Kelola Pembangunan Indonesia

Tata kelola pemerintah yang buruk menjadi ladang subur korupsi, sementara banyaknya korupsi memperburuk tata kelola yang rusak.

Yanuar Nugroho

Minggu, 3 Desember 2023

PROGRAM pemberian makanan tambahan Kota Depok, Jawa Barat, untuk mencegah anak-anak tumbuh kontet (stunting) menuai kritik. Sebab, menu makanan hanya berisi kuah sup, sawi, dan tahu atau dua bungkus otak-otak dan nasi. Padahal anggaran untuk program ini cukup besar: Rp 4,4 miliar atau Rp 18 ribu per paket makanan. Dengan angka ini, memang semestinya menu makanan bisa jauh lebih bergizi. Karena kritik itu, Pemerintah Kota Depok menghentikan progra

...

Berita Lainnya