Tasawuf: semangat islam

Sabtu, 17 Agustus 1991

Setelah membaca tulisan Saudara Abdul Haris Boogies, "Tasawuf: Melenyapkan Kreativitas Berpikir" (TEMPO, 6 Juli 1991, Komentar), saya berani menyimpulkan bahwa telah terjadi pemahaman salah kaprah pada diri Abdul Haris Boogies dalam memahami esensi tasawuf. Pada hakikatnya, tasawuf adalah dimensi kehidupan dalam Islam yang berlandasan pada moral. Itu pernah diucapkan Nuri (seorang tokoh sufi): "Tasawuf tidak tersusun dari praktek dan ilmu...

Berita Lainnya