Siapa di balik perang ?
Perang yang terjadi di timur tengah diduga ada yang menghendaki. diusahakan agar ekonomi iran dan irak lemah dan supaya rakyatnya tidak militan. karena bila kuat akan menimbulkan berbagai dampak bagi dunia.
Sabtu, 16 Maret 1991
Perang Teluk telah berakhir dengan penarikan tentara Irak dari Kuwait. Namun apa sebenarnya yang tersembunyi di balik peristiwa yang telah terjadi di Timur Tengah sejak Perang Mesir-Israel, Libanon, Perang Iran-Irak, dan yang terakhir Perang Irak-Multinasional. Dalam kotak-katik yang singkat saya mencoba mencari sebab di balik semua peristiwa yang telah terjadi, dengan bahan yang bersumber dari surat kabar, majalah, televisi, dan radio...