Hanya satu bumi

Meningkatnya kekhawatiran akibat tumpahan minyak di teluk persia pada perang teluk menggambarkan makin banyak orang sadar bahwa kita hidup dalam satu lingkungan yang saling mempengaruhi.

Sabtu, 9 Februari 1991

TATKALA tumpahan minyak mulai menggenangi perairan Teluk Persia, dan ketika asap terus membubung dari ladang-ladang minyak Kuwait yang terbakar, Perang Teluk pun memperoleh julukan baru: eco war, perang lingkungan. Apakah genangan itu akibat perbuatan sengaja Irak atau akibat pengeboman Amerika, belum bisa dipastikan. Namun, tercemarnya bumi akibat Perang Teluk memang mencemaskan. Meningkatnya kekhawatiran ini menggambarkan makin banyak...

Berita Lainnya