Sistematisasi Kedermawanan Sosial Islam

Minggu, 23 Juni 2002

Zaim Saidi

  • Peneliti PIRAC

    Pernah mendengar "Prinsip 80-20"? Rumus ini populer di dunia penggalangan dana sosial. Menurut rumus ini, mayoritas dana suatu organisasi berasal dari segelintir donatur, sementara minoritas dananya berasal dari sejumlah donatur yang jauh lebih banyak. Misalnya dari 1.000 donatur tergaet dana sosial Rp 1 miliar. Sebesar Rp 200 juta (20 persen) dari dana tersebut berasal dari 800 donatur (80 persen dari total donatur)

  • ...

    Berita Lainnya