Politik Indonesia dan Analisis Wacana

Minggu, 16 Juli 2000

Ignas Kleden
Sosiolog, Direktur The Go-East Institute, Jakarta

 ANALISIS wacana muncul sebagai suatu pendekatan ilmu-ilmu sosial sekurang-kurangnya dalam sepuluh tahun terakhir. Sampai tingkat tertentu, dia merupakan penerapan praktis dari apa yang dikenal sebagai epistemologi dalam studi filsafat. Pertanyaan yang diajukan bukanlah mengenai apa yang sesungguhnya terjadi, melainkan justru mengenai bagaimana orang memandang apa yang terja

...

Berita Lainnya