Nonblok dan orde dunia

Dalam menilai suksesnya ktt nonblok di jakarta adalah hubungan dalam kapitalisme internasional yaitu terbukanya lalu lintas perdagangan, jasa dan modal.

Sabtu, 12 September 1992

BAGAIMANA kita mengukur suksesnya KTT Nonblok? Jumlah delegasi yang datang, persidangan yang tertib, keamanan yang baik, resolusi yang dikeluarkan dengan nama Jakarta Message, memang dapat dinilai sebagai indikator-indikator sukses. Namun, apa yang mesti dikerjakan tiga tahun mendatang di mana Indonesia menjadi pimpinan gerakan? Atau lebih tajam lagi, apakah ada hubungan KTT Nonblok dan gerakan Nonblok dengan dunia nyata tempat umat manu...

Berita Lainnya