Menunggu ularan tangan pak cacuk

Sabtu, 18 Juli 1992

Pada 4 April 1989, saya mendaftarkan pemasangan pesawat telepon di Jalan Prof. Dr. Supomo, Jakarta. Tapi sampai sekarang pemasangan itu belum juga terwujud. Adapun anak saya yang kecil selalu menanyakan masalah itu setiap kali ia ingat. Ia marah kepada saya karena saya dianggapnya berbohong. Saya sedih, karena ia sangat mendambakan telepon. Sebab, ia selalu menelepon ke kantor tempat saya berada. Maklumlah, ia sendiri di rumah. Sedangka...

Berita Lainnya