Mohon perhatian Menteri Agama

Sabtu, 9 Oktober 1993

Dari tanggapan Pendeta Borong Tarigan (TEMPO, 4 September, Komentar) terlihat ada kekaburan dalam memahami teologi kontemporer dengan teologi konstekstual. Menurut Prof. Dr. Etalinneman (Teologi Kontemporer: Ilmu atau Praduga, 1991, penerbit Institut Penerbit Injil Indonesia), sifat khas dari teologi kontemporer adalah universal, historis kritis, dan tidak berlandaskan Alkitab. Teologi itu menganut filsafat pencerahan yang dipelopori Francis Baco...

Berita Lainnya