Apakah bahasa Indonesia miskin?

Sabtu, 30 Oktober 1993

Tampaknya pemakaian bahasa Indonesia yang baik dan benar semakin jauh. Bacalah tulisan Soetjipto Wirosardjono ''Pihak Ketiga'' (TEMPO, 16 Oktober, Kolom). Saya benar-benar mendapatkan kesulitan dalam memahami tulisan itu. Sebab, dalam tulisan itu banyak kata dalam bahasa Jawa. Antara lain, sampeyan, sedulur-dulur, sepur lempung, mentoloan, nyunduk sunduk, dipisuhi, mbelani, ya apa, diedet-edet, maluo, paten-patenan, sableng pleter, saduk sisan, sepor...

Berita Lainnya