Ancaman parasetamol

Obat yang dapat mengakibatkan kerusakan liver. bahan itu banyak terkandung dalam obat penurun panas yang bebas dijual.

Sabtu, 23 Mei 1992

OBAT penurun panas tanpa resep dokter itu ternyata mengandung parasetamol (NAcetilpaminofenol). "Bahan kimia itu kalau dimakan berlebihan bisa membunuh sel liver," kata Untung Widodo, 30 tahun. Obat yang dimaksudkan dosen di Fakultas Kedokteran Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta, itu seperti Bodrex, Decolgen, Refagan, atau Paramex. Parasetamol ditelitinya selama empat tahun untuk meraih gelar doktor dalam bidang toksikologi di George-Au...

Berita Lainnya