Mini berusia setahun

Dewi Kusumayanti, yang lahir di Rs Mataram, Lombok, dengan berat 550 kg, kini berusia setahun. beratnya menjadi 5,2 kg. bayi mini ini disebabkan antara lain: lahir prematur, atau faktor genetis.

Sabtu, 16 Mei 1992

BAYI mini jarang tumbuh besar dan berusia panjang. Biasanya, belum sampai setahun, atau bahkan untuk melewati masa neonatus, 28 hari, setelah kelahirannya pun susah hidup. Bayi tak normal ini harus menjalani perawatan intensif dalam ruangan khusus dan perlu perhatian istimewa. Lain dengan Dewi Kusumayanti. Anak kedua pasangan Sabri, 33 tahun, dan Saini, 32 tahun, itu pada 2 Mei lalu genap berusia setahun. Ketika ia lahir di RS Mataram,...

Berita Lainnya