Tertawalah Selagi Makan

Minggu, 1 Juni 2003

Tertawalah di saat makan. Penelitian di University of Tsukuba, Jepang, menemukan: glukosa darah (gula) pada penderita diabetes tipe 2 tidak melonjak saat mereka makan sambil menonton pertunjukan komedi. Di saat tertawa, otot perut ikut bekerja, energi meningkat. Selain itu, tertawa juga mempengaruhi sistem saraf endokrin yang mengontrol tingkat glukosa darah. Dr. Keiko Hayashi menyebut, timnya meneliti 19 penderita dan 5 orang non-diabetes. M...

Berita Lainnya