Tidur Cukup, Jantung pun Oke
Minggu, 2 Februari 2003
YANG sedang-sedang saja. Itulah anjuran ilmiah porsi tidur buat perempuan. Tidur terlalu singkat atau terlalu lama dapat mengancam jantung. Periset di Amerika Serikat menyimpulkan, tidur lima jam atau kurang ataupun delapan jam atau lebih setiap malam tidak baik. Berkurangnya porsi tidur akan meningkatkan tekanan darah dan berakibat terhadap hormon dan kadar gula darah, yang akhirnya berdampak pada jantung. Sedangkan kelebihan tidur bisa menurunk
...