Mengenal Aneurisma Otak

Minggu, 1 Juli 2001

Aneurisma otak adalah penggelembungan pembuluh darah di otak. Hal itu terjadi karena bagian tertentu dari dinding pem-buluh darah tersebut sangat lemah. Yang patut diwaspadai, aneurisma ini bisa terjadi di pembuluh darah mana pun di otak. Mengenai penyebabnya, para ahli menyatakan kasus ini bisa muncul karena kelainan pembuluh darah bawaan, tapi bisa juga karena suatu kecelakaan atau penyakit. Umumnya, aneurisma terjadi pada orang dewasa beru...

Berita Lainnya