Empati dan Kesembuhan

Minggu, 25 Maret 2001

PENGOBATAN memang bukan cuma urusan pil atau tablet obat. Kehangatan dan rasa simpati turut pula menentukan kesembuhan pasien. Sayangnya, doktrin kuno yang diserukan bapak ilmu kedokteran Hippocrates pada 400 SM ini mulai luntur. Relasi dokter dan pasien cenderung merosot ke tingkat hubungan jual-beli yang kering empati. Guna menyoroti seberapa besar pengaruh empati bagi kesembuhan, tim dokter dari Universitas York, Yorkshire, Inggris, mengge...

Berita Lainnya