Awas, olahraga dan rapuh tulang
Olahraga keras dan berlebihan bisa mengakibatkan rapuh tulang. pelari maraton, pebalet, atlet dayung, dan pelatih aerobik sering kena. estrogen yang turun drastis dapat membuat tulang keropos.
Sabtu, 14 Mei 1994
SEMUA orang, terutama para dokter, pasti sepakat bahwa olahraga adalah baik untuk kesehatan tubuh. Namun, kalau olahraga itu dilakukan secara berlebihan, bukan badan sehat yang diraih, melainkan malah tulang yang dibuatnya ngilu. Jika porsi olahraga itu berlebihan, seseorang akan mengalami keropos tulang (osteoporosis). Tulang-tulang organ tubuh, terutama bagian panggul, pergelangan tangan, dan tulang belakang, mudah patah. Dampak olah...