Ayo, Ke PKO

Atlit Indonesia diharuskan ke PKO (Pusat Kesehatan olah raga), setelah memetik pengalaman dari Asian Games VIII di Bangkok. Caranya, atlit tidak boleh berlatih bila tidak mempunyai data fisik. (ksh)

Sabtu, 6 Januari 1979

DENGAN 8 emas, 7 perak dan 18 perunggu saja dari Asian Games VIII, kontingen Indonesia memetik pelajaran. Selama ini "bidang kesehatan olahraga tak mendapat perhatian mendalam," cetus Ketua KONI Jaya Erwin Baharuddin yang pulang bersama rombongan. Para pemain bulutangkis diketahui sudah menggunakan sarana kesehatan olahraga yang dimiliki KONI di Senayan. Para atlit dari cabang olahraga lainnya masih enggan . ...

Berita Lainnya