Mengapa tidak dengan satu mitra

Hasil angket seks & Aids oleh MBM Tempo & Depkes. para responden tampil untuk menyampaikan pandangan tentang perilaku seks yang umum dikenal dengan sebutan seks bebas. ada perubahan perilaku seks.

Sabtu, 1 Juli 1989

DARI 1.000 peserta angket yang direncanakan ikut serta, tak kurang dari 940 orang yang bersedia mengemukakan pendapat dan pandangan mereka tentang seks. Para peserta yang terhormat ini, yang 90% berada pada usia produktif dan teoretis aktif secara seksual, bahkan tidak keberatan mengemukakan perilaku seks mereka yang paling pribadi dengan syarat, nama mereka dirahasiakan. Laporan angket TEMPO ini mirip sebuah hasil diskusi besa...

Berita Lainnya