Menangkal Maag di Bulan Ramadan

Tak semua penderita maag dilarang berpuasa. Jadi kenali benar gangguan pencernaan Anda. Sebab, menurut penelitian, diperkirakan hampir separuh penduduk Jakarta mengidap penyakit maag. Dengan cara yang benar, puasa justru memperbaiki pencernaan.

Senin, 1 September 2008

HERDIANI biasanya menyambut Ramadan dengan muram. Gadis 36 tahun itu bukan tak kuat menahan makan dan minum. Ia tak boleh berpuasa karena penyakit maag yang sudah lama dideritanya. Telat makan saja, perutnya perih dan melilit. Kadang berujung dengan muntah dan lemas. Kalau sudah dihajar obat tapi sakit tak lenyap, karyawati di perusahaan penerbitan ini mesti diboyong ke rumah sakit. Puncak penderitaan itu dialaminya pada 1999-2000.

Herdiani lal

...

Berita Lainnya