Tips Kesehatan

Senin, 4 Juni 2007

Waspadai Sinar Biru

Sinar matahari tak cuma menyilaukan dan menghitamkan kulit. Sinar biru yang terkandung dalam pancarannya dapat merusak mata. Menurut dokter Rita S. Sitorus, spesialis mata anak dari Departemen Mata FKUI/RSCM, Jakarta, gelombang cahaya 400-500 nanometer bisa menimbulkan luka fotokimia pada retina sehingga terjadi degenerasi makula atau penurunan ketajaman penglihatan.

Menurut Rita, kelompok terbesar yang berisiko mengalami kerusak

...

Berita Lainnya