Momok Ibu Hamil

Gejala ”keracunan bayi” sering tak disadari ibu hamil, padahal sewaktu-waktu bisa menjadi eklamsia yang mematikan.

Minggu, 22 Oktober 2000

SAMPAI memasuki bulan kedelapan, Nanny merasa tubuh dan janin yang dikandungnya sehat-sehat saja. Namun, setelah itu, perempuan 25 tahun ini mulai sering pusing dan sesak napas. Punggung tangannya bengkak dan tekanan darahnya melonjak sampai 150-100 mm-Hg. Dokter memastikan Nanny terserang preeklamsia dan ia pun mulai menjalani pengobatan. Berhubung tensi darahnya tak kunjung turun, akhirnya sang bayi dilahirkan lewat bedah caesar dua pekan sebel

...

Berita Lainnya