Sel Saraf dari Sepotong Janin

Tim peneliti dari Australia berhasil membuat sel saraf dari janin muda. Sebuah terobosan penting dan menjanjikan bagi penderita stroke.


Minggu, 7 Mei 2000

JANIN bukanlah makhluk tak berdaya. Untuk berkembang, ia memang memerlukan pemeliharaan dan perawat-an orang dewasa yang mengandungnya. Namun, janin ternyata bakal menjadi penyelamat makhluk dewasa yang tak berdaya oleh keganasan penyakit saraf.

Awal April lalu, sebuah tim medis mengumumkan keberhasilan mereka mengembangkan suatu cara untuk mengembangbiakkan sel-sel saraf manusia dari sel induk (stem cell) yang diambil dari janin. Dan keajaiban

...

Berita Lainnya

Minggu, 7 Mei 2000

Minggu, 7 Mei 2000

Minggu, 7 Mei 2000

Minggu, 7 Mei 2000