Orang-orang bukit kapur

Kromo, 58, dengan 150 warga karangasem, lamongan, tabah menarah bukit kapur. potongan bukit ini dijual untuk pondasi rumah. meski memakan korban, mereka terus berjuang demi keluarga.

Sabtu, 4 Juni 1988

Bahumu yang dulu kekar legam terbakar matahari kini kurus dan terbungkuk namun semangat tak pernah pudar (Ayah, Ebiet G. Ade) KROMO, 58 tahun, lelaki tua, dari Desa Karangasem, Lamongan, itu memang tabah terpanggang matahari. Lebih dari sepuluh tahun, bapak dua anak ini bertapak menarah Bukit Kapur Pegat, 30 km di barat Lamongan, Jawa Timur. Di dunia putih itulah ia menyandarkan mata pencahariannya: memotong batu kapur dijadik...

Berita Lainnya