Para penghuni kamp siberia

Sekitar 2.500 orang penghuni kamp 32 sayansk, si- beria, melewati hari-harinya tanpa variasi. mereka adalah tahanan kriminal yg melanggar uu soviet.di- mulai dgn menghisap rokok,mendengar musik & kerja.

Sabtu, 21 September 1991

KETIKA lonceng berdentang enam kali di Kamp 32 Sayansk, sebelah timur laut Siberia, 2.500 orang penghuni penjara itu harus membuang sisa-sisa mimpinya. Di matahari musim panas yang sudah bersinar, mereka masuk kembali ke hari-hari rutin yang tersisa. Bagi mereka yang dihukum minimal 10 tahun, hari-hari yang dilewati memang tidak pernah punya variasi. Setiap hari selalu dimulai dengan mengisap sebatang rokok, atau sekadar mendengar alun...

Berita Lainnya