Desember Hitam Buat 100 Sandera

5 orang ekstremis RMS menyandera 75 penumpang kereta api di beilen. 3 hari kemudian 5 orang lainnya menyandera staf konsulat & siswa sekolah Indonesia di Amsterdam. perundingan masih berlangsung. (int)

Sabtu, 13 Desember 1975

SELASA malam, 2 Desember di stasiun kecil Beilen, Negeri Belanda sebelah Utara. Lima orang Maluku duduk di bangku stasiun yang sepi itu. Menunggu kereta api yang menuju Amsterdam, sambil mengepit beberapa kotak besar yang dibungkus rapi. Kondektur stasiun yang mondar-mandir sepanjang peron masih sempat omong-omong dengan mereka. "Saya tidak curiga apa-apa", tutur sang kondektur itu kemudian, "maklumlah sekarang ini kan ...

Berita Lainnya