Menopang Hidup dari Tangan Kecil

Parlemen Bolivia mengesahkan undang-undang yang memperbolehkan anak usia 10 tahun bekerja. Pertama kalinya di dunia.

Senin, 14 Juli 2014

Sergio telah bekerja sejak usia delapan tahun. Dia menghabiskan hampir separuh hidupnya sebagai pembuat batu bata di sebuah pabrik tradisional di Alpacoma, daerah miskin di pinggiran La Paz, ibu kota Bolivia. "Saya bekerja untuk membantu orang tua dan buat membeli kebutuhan saya sendiri," kata remaja 15 tahun itu, seperti dilansir New Delhi Television Limited. Di negara dengan upah minimum untuk pekerja dewasa sekitar US$ 207 per bulan itu, Sergio

...

Berita Lainnya