Kemarahan yang Membakar Bangkok

Tentara Thailand akhirnya membubarkan paksa unjuk rasa Kaus Merah. Puluhan anggota Kaus Merah tewas. Thaksin "meramalkan" munculnya perlawanan gerilya.

Senin, 24 Mei 2010

Ratusan orang itu menyesaki Stasiun Kereta Api Chiang Mai, Thailand Utara, Jumat pekan lalu. Pakaian mereka serba merah-baju, syal, atau topi merah. Beberapa mengepalkan tangan, lainnya mengibarkan bendera merah dengan lambang orang mengepalkan tangan ke atas dengan rantai yang putus.

Mereka adalah keluarga para pendukung Front Persatuan untuk Demokrasi Menentang Kediktatoran, yang lebih dikenal sebagai kelompok Kaus Merah. Tak berapa lama, tibala

...

Berita Lainnya