Inspirasi Alam Motif Jawan

Motif dasar desain perak Celuk terinspirasi dari alam. Masih enggan mengurus hak cipta.

Senin, 12 September 2016

RANGKAIAN jejawanan (bola-bola kecil) dengan ukuran kian mengecil itu mirip sulur tunas pohon pakis aji yang menjalar panjang dan melengkung di ujungnya. Bentuk sulur itu terlihat indah ketika terangkai dalam aneka perhiasan seperti cincin, liontin, kalung, dan gelang. Itulah motif bun jejawanan, salah satu motif dasar yang secara komunal dikuasai para perajin perak di Desa Celuk, Sukawati, Gianyar.

Ada pula liman paya, yang mirip sulur buah par

...

Berita Lainnya