Setia Merawat Warisan

Mereka setia mempertahankan produksi batik tulis halus bermotif lawasan. Waswas menghadapi gempuran batik printing yang diproduksi massal dan murah.

Senin, 19 Desember 2011

Liem Poo Hien adalah simbol ketekunan, ketelatenan, dan kesetiaan seorang pembatik. Bagi wanita 50 tahun itu, membatik bukan sekadar menorehkan malam dalam canting pada kain mori, membentuk aneka gambar, mewarnainya, lalu menjadi selembar batik indah. Bagi Hien, membatik adalah sebuah laku spiritual. "Tanpa spiritual yang kuat, batik tulis yang halus dan rumit tak akan tercipta," katanya saat ditemui Tempo di rumahnya di Jalan Kedungwuni, Pekalonga

...

Berita Lainnya