Pendeteksi SARS

Minggu, 12 Oktober 2003

Singapura tengah merancang chip elektronik yang bisa mendeteksi dengan mudah jenis penyakit pernapasan seperti flu, demam berdarah, dan sindrom infeksi saluran pernapasan akut (SARS). Lembaga milik pemerintah, Genome Institute of Singapore, akan meluncurkan chip seukuran uang logam 50 sen itu awal Januari tahun depan.

Alat itu bekerja dengan mendeteksi ingus atau lendir hidung orang yang terinfeksi. Caranya, ingus dijatuhkan ke chip, kemudian a

...

Berita Lainnya