Turbin Baru Pembangkit Pikohidro

Pembangkit listrik tenaga air pikohidro ini bisa dipasang di kawasan dengan debit air kecil. Bentuknya lebih sederhana, murah, serta mudah dipasang dan dioperasikan.

Tempo

Sabtu, 15 Juni 2019

PUSAT Penelitian Tenaga Listrik dan Mekatronik Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia di Bandung mengembangkan turbin baru untuk pembangkit listrik tenaga air mikro dan piko (PLT mikrohidro dan pikohidro). Pembangkit tipe ini bisa digunakan di kawasan dengan aliran air kecil seperti sungai di pedalaman, pegunungan, dan saluran irigasi.

Memanfaatkan sistem turbin dan generator yang dipasang di dalam pipa polivinil klorida (PVC), pembangkit ini mengko

...

Berita Lainnya

Sabtu, 15 Juni 2019

Sabtu, 15 Juni 2019

Sabtu, 15 Juni 2019

Sabtu, 15 Juni 2019