Kulkas Rakyat dari Sekayu
Senin, 16 Juni 2014
Kegelisahan dua sahabat yang sedang menimba ilmu di Sekolah Menengah Atas Negeri 2 Sekayu, Musi Banyuasin, Sumatera Selatan, berbuah prestasi. Muhtaza Aziziya Syafiq atau Moza, saat ini kelas XI, dan Anjani Rahma Putri atau Anggi, yang baru lulus SMA, berhasil menciptakan kotak pendingin tanpa listrik dan freon.
Mereka menciptakan alat itu setelah melihat hasil perkebunan petani di Desa Bailangu, Musi Banyuasin, tak banyak yang bertahan lama. Bu
...