Mata Wi-Vi Tembus Dinding

Minggu, 14 Juli 2013

DUA ilmuwan dari Massachusetts Institute of Technology, Amerika Serikat, menemukan cara baru untuk menciptakan mata super. Memanfaatkan gelombang radio Wi-Fi, Dina Katabi dan Fadel Adib, kedua ilmuwan itu, menciptakan alat untuk "melihat" obyek bergerak di balik dinding.

Prinsip kerja alat yang diberi nama Wi-Vi-singkatan dari Wi-Fi Vision-ini dalam mendeteksi obyek mirip radar dan sonar. Mereka sama-sama memancarkan gelombang, kemudian merekonstr

...

Berita Lainnya