Kota Kuno dari Sumbawa

Senin, 6 Maret 2006

SEBUAH kota terkubur pada sebuah siang. Saat itu orang sedang minum kopi, berdagang di lorong pa-sar, atau sedang rebahan di dipan. Itu terjadi 191 tahun silam, ketika Gunung Tambora di Pulau Sumbawa menyiramkan laharnya dan mengubur kota itu. Sejarah mencatat, lebih dari 100 ribu orang tewas saat letusan dahsyat yang terasa sampai ke Maluku dan Jawa itu terjadi. Orang pun lupa ada sebuah kota yang terkubur.

Tapi kota kuno yang hilang ini pekan

...

Berita Lainnya