Desa tolak idt

Sebagian warga desa juntinyuat di indramayu menolak inpres desa tertinggal. mereka gengsi, desanya disebut miskin.

Sabtu, 25 Juni 1994

SUSU sudah dimulut, mau dibuang. Itulah ibaratnya menolak uang yang turun dari dana Inpres Desa Tertinggal (IDT). Sejauh ini yang menolak adalah warga Baduy di Jawa Barat, sebab adatnya mengharamkan bantuan pihak luar. Lain lagi dengan Desa Juntinyuat di Kabupaten Indramayu, juga di Jawa Barat. Dari 310 desa di Indramayu, sepertiga mendapat dana IDT, dan Desa Juntinyuat adalah salah satunya. Desa 280 hektare itu dihuni 1.500 kepala kelua...

Berita Lainnya