Si Babe Di Ujung Itu

Pak Ahmad, sering disebut "babe" menggunakan ujung Jl. Surabaya sbg bengkel mobil. Ia dibantu 15 orang anak. Sebagian bekas anak buahnya banyak yang sudah mandiri.

Sabtu, 1 Januari 1977

SEBUAH VW keluan tahun 50-an masuk di jalan Surabaya Ujung Jakarta. Siang itu hujan lebat nampaknya akan segera turun. Pengemudi mobil itu tergopoh-gopoh turun. Ia menggamit pak Amad (57 tahun) yang baru saja santai menikmati sebotol bir dingin. Kap mesin dibuka dan pak Amad menghampiri. Gerak geriknya serba tenang, yang mengisyaratkan bahwa ia ada "menyimpan" sesuatu: paling tidak sekedar silat Betawi tentu ia punya. ...

Berita Lainnya