Berbekal pacul dan kendil

Bekas koleksi sekolah koninklijke academie di delft tetap dipertahankan hingga melahirkan sebuah museum. di ruang etnografis nusantara dipamerkan segala macam benda dari indonesia. (ils)

Sabtu, 22 Juli 1978

DULU, di tahun 1842, di Negeri Belanda dibuka sebuah sekolah untuk mendidik para pegawai yang akan ditempatkan di Indonesia. Nama sekolah: Koninklijke Akademie, terletak di Delf. Belanda-Belanda yang akan diHindia-Belanda-kan diajar cara hidup kita. Alat-alat orang tani seperti bajak, pacul, arit, kendi dan sebagainya, masuk pula dalam "kurikulum". Ini dimaksud agar para calon ambtenaar itu tidak kaget nantinya kalau melihat...

Berita Lainnya