Berselimut kulit kayu, hangat !

Wanita suku tolore, sulawesi tengah, membuat sarung dan selimut dari kulit kayu. bahan bakunya dari tanaman yang bernama bea. peralatan untuk mengolahnya cukup sederhana.(ils)

Sabtu, 29 April 1978

KAPAS bukan satu-satunya tumbuhan penghasil serat bahan sandang. Di Pilipina, baju nasional barong tagalog yang asli dibuat dari kain hasil tenunan serat nenas (pina). Pejuang-pejuang Bangla Desh semasa masih berjuang memisahkan negerinya dari Pakistan, terkenal karena baju yutenya. Di Pekalongan, Jawa Tengah, seorang pengusaha tekstil pribumi telah mempelopori pembuatan tenunan dari serat bambu. Kini tenunan bambu ala ...

Berita Lainnya