Bambu hidup pekerti
Yayasan pekerti mengadakan pameran kerajinan & alat-alat dari bambu, di tim. usaha yayasan ini adalah membina para pengrajin dengan bantuan modal & pemasaran sehingga dapat memasuki pasaran internasional. (ils)
Senin, 2 Mei 2011
KALAU dikembangkan dengan sungguh-sungguh, ternyata sebagian besar kebutuhan kita bisa dipenuhi oleh bambu. Ini memang bukan gagasan baru yang jelas Yayasan Pekerti -- bergerak dalam pembinaan kerajinan rakyat -- yang berdiri sejak 1975 kembali menawarkan gagasan itu lewat pamerannya di Ruang Pameran TIM, 23 Mei - 4 Juni ini. Dengan tema "Bambu dalam Kehidupan Manusia" pameran kerajinan dan alat-alat dari bambu ini tampak...