Meluncurkan Satelit dari Langit Biak

Rusia berminat memakai bandar udara Biak sebagai landasan pacu untuk sistem peluncuran satelit dari pesawat udara.

Minggu, 6 Juli 2003

Tempat paling ideal untuk meluncurkan wahana antariksa adalah wilayah khatulistiwa Pasifik. Kesimpulan langsung datang dari Wernher von Braun (1912-1977), perancang roket berbahan bakar cair pertama V2 dan orang di balik sukses roket Saturn V yang membawa Apollo, misi pendaratan manusia di bulan. Von Braun, yang lahir di Jerman dan menjadi warga Amerika Serikat, dalam bukunya Across the Space Frontier (1952) memang tak menyebutkan persis loka...

Berita Lainnya