Si Ajaib di Antara Dua Seteru

Microsoft membeli aplikasi yang memungkinkan Windows bisa dijalankan di Macintosh. Komunitas Mac uring-uringan.

Minggu, 9 Maret 2003

LELAKI itu seolah tak percaya dengan matanya sendiri. David Zeiler sedang mengakses internet di komputer Macintosh-nya ketika berita itu muncul: perusahaan perangkat lunak (software) terkemuka, Microsoft Corp., mengumumkan telah membeli Connectix, produsen penghasil Virtual PC yang berbasis di San Mateo, California, Amerika Serikat. "Berita itu ibarat petir di siang bolong," ujarnya.

Sebagai pengguna fanatik komputer keluaran Apple yang lazi

...

Berita Lainnya