Kumbang India Sedang Menyerang ...

Kumbang Khapra masuk ke Indonesia melalui Semarang 1972, Lampung'75. Sulit diberantas. Karantina kurang ketat.Pemasukan bibit unggul kelapa pantai gading juga dikhawatirkan membawa virus penyakit. (ilt)

Sabtu, 9 Juli 1977

SERANGAN hama wereng masih terasa pahitnya. Toh ada lagi penyerbuan dari luar negeri terhadap beras Bulog Kumbang Khapra alias Trogoderma granarium Everts -- yang pernah lolos ke gudang Bulog di Semarang (1972) dan pasaran bebas di Lampung (1975) - kembali mencoba menyelundup ke pantai timur Sumatera, tersembunyi di karung beras Burma. Bulan lalu. sudah 4000 ton beras Burma jatah Dolog Palembang sekitar 80, ditulari serangga In...

Berita Lainnya