Sukses angkasa setelah apollo

Misi endeavour berhasil mereparasi teleskop raksasa hubble yang rusak setelah diluncurkan 1990 di angkasa. AS kini dapat memonitor alam semesta. mengapa FBI mempersoalkan NASA?

Sabtu, 25 Desember 1993

KATHY Thornton, 41 tahun, merasakan sensasi luar biasa. Ia berada di angkasa bebas, pada ketinggian 580 km, di dalam kabin pesawat ulang alik Endeavour milik NASA yang terbang 28 ribu km per jam. Tiba-tiba matanya terbeliak kagum menyaksikan pesawatnya terbang berdampingan dengan teleskop Hubble, yang panjangnya 12 meter, pada jarak puluhan meter. ''Lihat, seperti burung raksasa,'' serunya kepada sejawatnya yang ada di kabin Endeavour. Pekerjaan maha...

Berita Lainnya