Irigasi kuno bermanfaat lagi

Seorang arkeolog inggris, ann kendall memugar kembali saluran/jaringan irigasi bekas kerajaan inca di peru. ternyata arkeologi bukan hanya menggali & mendaftar benda peninggalan jaman dulu.

Sabtu, 17 Oktober 1981

SAAT ini Patallacta di lereng Pegunungan Andes, wilayah selatan Peru, tak lagi punya arti. Hanya belasan keluarga miskin dengan susah payah bercocok tanam di tanah kurus, gersang dan berdebu iN. Bahkan selama musim panas hampir tak ada yang mau tumbuh. Padahal 5 abad lalu Patallacta pernah jaya. Waktu itu kota di lereng lembah Sungai Cusichaca merupakan salah satu pusat penting dalam kerajaan Inca yang makmur -- mampu memb...

Berita Lainnya