Arabusta, kopi indonesia nanti

Ir. sidarta, peneliti kopi pada balai penelitian perkebunan di jember, jawa timur, mengawinkan kopi robusta dengan kopi arabika untuk mendapatkan kopi arabusta. menyempurnakan hibrido de timor. (ilt)

Sabtu, 2 Januari 1982

DARI sekian banyak jenisnya di dunia, kopi Arabika (Coffea arabica) merupakan yang terpenting. Mutunya terpuji dan harganya tinggi. Asalnya di Ethiopia sebagai tanaman liar, tapi menjadi tersohor oleh bangsa Arab yang membudidayakannya pada abad ke-15. Kini hampir 80% areal tanaman kopi di dunia merupakan kopi Arabika dan Brasilia muncul sebagai penghasil utama Tapi di Indonesia bukan kopi Arabika yang banyak ditanam, m...

Berita Lainnya