Menabur Garam Menimba Air

Pembasuh air untuk menangkal penyakit muntaber dengan menggunakan elektroda, listrik dan garam dapur. Alat ini dapat digunakan di daerah pedesaan. (ilt)

Sabtu, 25 Agustus 1984

SEJENIS "tangkal" penyakit muntaber kini sedang ditawarkan dengan harga Rp 2,5 juta/unit. Menggunakan garam dapur, elektroda, dan listrik sekitar 500-600 watt, perangkat penghasil larutan Natrium Hipoklorit (NaOCI) ini bisa langsung digunakan untuk desinfeksi air. Sebab, "Air untuk keperluan rumah tangga, yang sudah bersih, belum tentu bebas dari kuman," ujar Dr. Subagio, dosen Jurusan Teknologi Kimia ITB. Penelitian mesin pembasuh ...

Berita Lainnya