Utik-utik Tangan Dokter
Sudadi, 47, mendesain rumah sakit kereta api yang bisa berkeliling ke daerah. Khusus untuk pembedahan terutama pemasangan cincin KB. Peralatan dibuat sendiri, termasuk peralatan di klinik KB Flamboyan.(ilt)
Sabtu, 21 Desember 1985
SEBUAH rumah sakit kereta api yang bisa berkeliling ke daerah-daerah sedang dirintis pembuatannya di Madiun Jawa Timur. Rumah sakit itu dikhususkan untuk pembedahan dan diutamakan untuk pemasangan cincin KB. Pemrakarsanya, yang kini masih sibuk membuat desain, adalah dr. Sudadi Effendi, 47, ahli bedah kandungan pada Klinik KB Flamboyan, Madiun. Bila gagasan Sudadi jadi terlaksana - kini masih diperhitungkan PT Inka berdasarkan ...